SEKILAS INFO
: - Jumat, 13-12-2024
  • 1 bulan yang lalu / Jumat, 15 November 2024. Budaya sekolah “Jumat Berjihat”. Jumat Bersih, Mengaji dan Sehat. Bentuk kegiatan yang dilaksanakan antara lain : Kerja bakti membersihkan ruang kelas dan lingkungan sekitar kelas, membaca AL Quran dan senam sehat di lapangan sekolah.
  • 1 bulan yang lalu / Rabu, 13 November 2024. Program pembiasaan sekolah, “SADEWA PRO”, (SedinA ngenDikan basa jaWA PROgram). Program berbicara bahasa jawa di sekolah bagi peserta didik setiap hari Rabu.
  • 1 bulan yang lalu / Selasa, 12 November 2024. Kegiatan Pembiasaan TEDPRO. Tuesday English Day Program. Pembiasaan berbicara bahasa inggris oleh peserta didik setiap hari selasas. Minggu ini dengan tema ” Menanyakan arah dan tujuan”.
Presentasi Gelar Karya

Presentasi Gelar Karya

Foto Banner Kegiatan Presentasi Portofolio Gelar presentasi projek karya nyata yang dilakukan peserta didik di SMP NEGERI 1 Taman menjadi sesuatu yang berbeda. Presentasi hasil karya peserta didik kelas VIIIA...
Kelas Inspirasi Bangun Spirit Peserta Didik VIIIA

Kelas Inspirasi Bangun Spirit Peserta Didik VIIIA

Foto Kelas VIIIA, Orang Tua, Wali Kelas, Bersama Narasumber Hadirnya program kelas inspirasi sebagai upaya mendukung kemajuan Pendidikan Indonesia yang merupakan bagian dari Gerakan Indonesia Mengajar. Program ini memberikan kesempatan...
Bule Datang, Begini Keseruannya

Bule Datang, Begini Keseruannya

Foto Tim Harmoni, Brangwetan, dan Warga Sekolah Taman- Chief of Party Indonesia Harmoni, Susan Ward, dan Technical Directory, Jennifer Ulman telah hadir di SMPN 1 Taman, Kamis lalu (29/9/2022) di...
Prestasi Olympiade dalam IDC 2022

Prestasi Olympiade dalam IDC 2022

Selamat dan Sukses untuk siswa SMPN 1 Taman berhasil meraih juara 1, 2, dan 3 dalam lomba Independent Day Competition bulan lalu (31/08/2022). Tiga siswa kelas VIIIA yang berhasil meraih...
A VOLUNTEER OF ASEAN PARA GAMES XI 2022 IN SURAKARTA, CENTRAL JAVA

A VOLUNTEER OF ASEAN PARA GAMES XI 2022 IN SURAKARTA, CENTRAL JAVA

ASEAN Para Games adalah acara multi-olahraga terbesar di ASEAN untuk atlet disabilitas yang dilaksanakan setiap dua tahun sekali. ASEAN Para Games pertama kali digelar di Kuala Lumpur pada Oktober 2001....

Kontak

SMP NEGERI 1 TAMAN – SIDOARJO

Alamat : Jl. Satria No. 1 Ketegan – Taman 61257

Telp.     : 0317881538

Email    : info@smpn1taman-sda.sch.id

Lokasi  :

Selamat Datang di Virtual Sekolah SMPN 1 Taman https://s.id/smpn1_taman